KINERJA MESIN VERTICAL DRYER DALAM PROSES PENGERINGAN JAGUNG SEBAGAI BAHAN PAKAN
Abstract
Pengeringan merupakan suatu cara untuk menghilangkan sebagian besar air dari bahan dengan menggunakan energi panas. Penggunaan alat pengering buatan digunakan untuk menghindari kelemahan yang diakibatkan oleh metode pengeringan alami (penjemuran). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kinerja mesin vertical dryer dalam proses pengeringan jagung sebagai bahan pakan. Tahapan penelitian yaitu pengambilan sampel, pengukuran kadar air awal, kerapatan tumptukan awal, proses pengeringan dan kerapatan tumpukan akhir. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jagung yang mengandung kadar air 18.9% dibutuhkan waktu 97 menit dalam pengeringan dengan persentase penurunan kadar air sebesar 1.3% setiap 30 menit dan efiseinsi kinerja mesin sebesar 33%. Pada kadar air 22.1% waktu yang dibutuhkan adalah 170 menit dengan persentase penurunan kadar air sebanyak 1.4% setiap 30 menit dan efisiensi mesin sebanyak 36%. Kadar air awal 28.2% waktu yang butuhkan adalah 305 menit dengan persentase penurunan kadar air sebanyak 1.3% setiap 30 menit dan efisiensi mesin sebanyak 24%. Kesimpulan bahwa pengaruh kinerja mesin vertical dryer dalam proses pengeringan jagung sangat berpengaruh dengan persentase sebesar 94% hubungannya dengan waktu pengeringan dan kadar air, sedangkan total rata-rata penurunan setiap 30 menit yaitu 1,3% dengan efisiensi mesin yaitu 31%.
Full Text:
PDFReferences
pengendaliannya. Jurnal Litbang Pertania. 28(1): 15-22.
Arsyad, M. 2018. Pengaruh pengeringan terhadap laju penurunan kadar air dan berat jagung (Zea mays L.) untuk varietas bisi 2 dan NK22. Jurnal Agropolitan. 5(1): 44-52.
Cooke, K. M., J. K. Bernard, and J. W. West. 2008. Performance of dairy cows fed annual ryegrass silage and corn silage with steam-flaked or ground corn. Journal Dairy Sci. 91: 2417 – 2422.
Graciafernandy., Ratnawati., dan L. Buchori. 2012. Pengaruh suhu udara pengering dan komposisi zeolite 3A terhadap lama waktu pengeringan gabah pada fluidized bed dryer. Momentum. 8(2): 6-10.
Irawan, A. 2011. Modul Praktikum Pengeringan. Jurusan Teknik Kimia Fakultas Teknik. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Khalil. 1999. Pengaruh kandungan air dan ukuran partikel terhadap sifat fisik pakan lokal kerapatan pemadatan tumpukan dan berat jenis. Media Peternakan. 22(1): 1-11.
Mulyono, D, dan J. C. Runanda. 2013. Pengeringan gabah menggunakan zeolit 3a pada alat unggun terfluidisasi. Jurnal Teknologi Kimia dan Industri. 2(2): 40-45.
Mustakin, S. Purwanti, J. A. Syamsu. 2021. Particle size and physical characteristic of corn milling results using hammer mill as poultry feed. World Journal of Advanced Research and Reviews, 11(2) : 298–302
Oktavianes, M. 2018. Rancang Bangun Alat Pengering Gabah Rotari (Rotary Dryer) Berbahan Bakar Biomassa Sekam. Skripsi. Fakultas Pertanian, Universitas Sriwijaya.
Putra, M. A., S. Asmara., C. Sugianti, dan Tamrin. 2018. Uji kinerja alat pengering silinder vertical pada proses pengeringan jagung (Zea mays ssp. mays). Jurnal Teknik Pertanian Lampung. 7(2): 88-96.
Retnani, Y., R. S. Rachman, dan A. Sukria. 2010. Pengaruh pengurangan jagung sebagai sumber pati terhadap laju alir pellet pada proses produksi berkesinambungan. Agripet.10(2): 16-20.
Syahrul, S., J. Mardani, dan M. Sayoga. 2018. Pengaruh variasi temperatur udara dan massa jagung pada alat fluidized bed dengan pipa penukar kalor terhadap wakt pengeringan jagung. Article info. Teknik Mesin Fakultas Teknik. Universitas Mataram. 119-126.
Tamrin. 2013. Buku Ajar Teknik Pengeringan. Fakultas Pertanian Universitas Lampung. Bandar Lampung. 12-13.
Widodo, P., dan A. Hendriadi. 2004. Perbandingan kinerja mesin pengering jagung tipe bak datar model segiempat dan silinder. Jurnal Enjiniring Pertanian. 2(1): 18-22.
Yanda, R. J., H. Syah, dan R. Agustina. 2014. Uji kinerja pengering surya dengan kincir angina savonius untuk pengeringan ubi kayu (Manihot esculenta). Jurnal Rona Teknik Pertanian. 7(2): 100-111.
DOI: http://dx.doi.org/10.35329/agrovital.v7i2.3674
Article Metrics
Abstract views : 1019 times | PDF - 389 timesRefbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 AGROVITAL : Jurnal Ilmu Pertanian
Alamat Penyunting & Distribusi:
Fakultas Ilmu Pertanian Univ. Al Asyariah Mandar Sulbar
Jl. Budi Utomo No. 2 Manding Polewali Mandar
Telp/Fax: (0428) 21038
Email: agrovitalfip@gmail.com
Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/agrovital/index
Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Indexed by:
Member of:
Agrovital is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.