Sistem E-voting Pemilihan Ketua Osis Pada SMA Negeri 2 Tapalang Berbasis Website

Muhammad Sarjan, Syarli Syarli, Rahmiani Rahmiani

Abstract


Memasuki era modern dan pesatnya perkembangan teknologi saat ini, masyarakat semakin menyadari teknologi yang lebih maju dan terjangkau untuk mempermudah melakukan berbagai kegiatan dalam kehidupan.Sma Negeri 2 tapalang merupakan sekolah negeri yang terletak di Tapalang kabupaten mamuju dimana dalam setiap pemilihan ketua dan wakil ketua OSIS yang pernah ada, beliau selalu menggunakan sistem manual. Penggunaan lembaran kertas sebagai sarana penyampaian visi misi dan  suara yang sah, permasalahan yang sering ditemui dalam proses baik  saat penulisan nama maupun jumlah suara merupakan hal yang sangat menentukan dalam setiap acara. . perhelatan pemilihan maka Berdasarkan rumusan masalah, maka tujuan penelitian yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk merancang Sistem E-Voting Pemilihan Ketua Osis SMA Negeri 2 Tapalang dengan menggunakan metode waterfall dan bahasa pemrograman yang di gunakan HyperText Markup Language (HTML) php mysql. Hasil Penelitian Ini Adalah Sebuah Sistem E-Voting Pemilihan Ketua Osis Pada SMA Negeri 2 Tapalang Berbasis Website Menggunakan Bahasa Pemrograman Php Dan Mysql yang dapat mempermudalah dalam pemilihan ketua osis menggunakan e-voting.


Keywords


E-Voting, Pemilihan OSIS SMA 2 Tapalan

Full Text:

PDF

References


Ikhwani, Y. (2018). Analisis Dan Rancangan Sistem E-Voting Pemilihan Ketua Osis. Technologia: Jurnal Ilmiah, 9(3), 138-143.

Anasthasya, S. (2020). IMPLEMENTASI SISTEM E-VOTING PADA PEMILIHAN KETUA OSIS DALAM MENGEMBANGKAN KARAKTER DEMOKRATIS PESERTA DIDIK (Studi Deskriptif di SMAN 23 Bandung) (Doctoral dissertation, FKIP UNPAS).

Purwati, N., 2015. Perancangan sistem e-voting untuk pemilihan kepala daerah (pilkada). Bianglala Informatika, 3(1).

Hutagalung, A. M. (2012). Pengaruh model pembelajaran peningkatan kemampuan berpikir terhadap hasil belajar pada materi pokok besaran dan pengukuran di kelas X SMA Negeri 1 Balige. Jurnal Pendidikan Fisika, 1(1), 39-44.

ZAEN, Mohammad Taufan Asri; PUTRA, Ryadi. Aplikasi Voting Pemilihan Ketua Organisasi Siswa Intra Sekolah (Osis) Pada Ma Nurul Ihsan Nw Tilawah Berbasis Web. Jurnal Manajemen Informatika dan Sistem Informasi, 2018, 1.2: 43-48

Saputra, A.Y. and Yanto, R., 2015. E-Voting Berbasis Web dan Wap dalam Pemilihan Kepala Desa Kabupaten Musi Rawas. SISFO, 5.

Zaen, M.T.A. and Putra, R., 2018. Aplikasi Voting Pemilihan Ketua Organisasi Siswa Intra Sekolah (Osis) Pada Ma Nurul Ihsan Nw Tilawah Berbasis Web. Jurnal Manajemen Informatika dan Sistem Informasi, 1(2), pp.43-48.

Wagiu, C.A. and Palopak, Y., 2017. Rancang Bangun Sistem E-Voting berbasis Web. TeIKa, 7(1), pp.43-48.

Oktaviani, N., & Widiarta, I. M. (2019). Sistem Informasi Inventaris Barang Berbasis Web Pada SMP Negeri 1 Buer. Jurnal Informatika Teknologi dan Sains, 1(2), 160-168.

Ridwan, M., & Arifin, Z. (2017). Rancang bangun e-voting dengan menggunakan keamanan algoritma rivest shamir adleman (RSA) berbasis web (studi kasus: pemilihan ketua BEM FMIPA).




DOI: http://dx.doi.org/10.35329/jp.v6i1.3139

Article Metrics

Abstract views : 0 times | PDF - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Alamat Penyunting & Distribusi:

JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series

E-ISSN: 2686-3472

Gedung Biro AKSI. Lt 2. Ruang  Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Telp./Fax (0428) 21038

Email: peqguruang@gmail.com

Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/peqguruan/index

Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar


Indexed by:

    

   

Member of:

 

 

Creative Commons License
JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Flag Counter