BUSINESS INTELLIGENCE TERHADAP SISTEM RANTAI PASOK PADA CV TOMAT PAULA BERBASIS WEB
Abstract
Business Intelligence (BI) adalah proses ektraksi dan pengolahan data operasional organisasi atau perusahaan untuk dikumpulkan dalam sebuah data warehouse. Warehouse Paula, sebagai warehouse tomat, belum memiliki sistem yang efektif untuk mencatat dan mengevaluasi masalah yang dialami. Hal ini menyebabkan pengembangan usaha tomat di Warehouse Paula tidak optimal. Implementasi sistem Business Intelligence dapat memberikan visibilitas terhadap seluruh rantai pasok, meningkatkan koordinasi, dan menyediakan kerangka kerja untuk manajemen risiko. Sistem ini membantu mengidentifikasi masalah dan peluang secara lebih cepat dan akurat, memungkinkan pengambilan keputusan yang lebih baik dan strategis. Kombinasi teknologi BI dengan konsep Supply Chain Management (SCM) dapat menciptakan sistem operasional yang baik, yang pada gilirannya meningkatkan efisiensi dan kualitas produksi.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Akhmad Qashlim, Syarli, Basri. (2019).Industry System Integration of Drug Distribution on Pharmaceutical Installation Based on Supply Chain Management
Diansyah, F., Alfiano, O., Maulana, R. A., & Prasya, R. (2024). Penggunaan Metode Forward Chaining Dalam Sistem Pakar Untuk Deteksi Penyakit Pada Tanaman Kentang. 2(1), 23–28.
Nata, A., Iqbal, M., & Marpaung, N. (2023). Workshop Pengenalan Framework Css Dalam Pembuatan Halaman Admin Aplikasi Web Menggunakan Admin Lte. Community Development Journal, 4(Juni), 3032–3036.
Oktaviyana, A. (2023). Circle Archive ANALISIS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN. 05–05.
Sintaro, S., Pandiangan, D., Nainggolan, N., Johanes, A. B., Gobel, A. R. Van, Putri, V., Nainggolan, G., Mipa, F., Ratulangi, U. S., Mipa, F., Ratulangi, U. S., Mipa, F., Ratulangi, U. S., Umum, K., Kedokter, F., & Ratulangi, U. S. (2023). Pembuatan Website Sebagai Media Informasi Digital pada Biovina Herbal. 4(2), 285–289.
DOI: http://dx.doi.org/10.35329/jp.v7i2.5572
Article Metrics
Abstract views : 41 times |
PDF - 12 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Alamat Penyunting & Distribusi:
JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series
E-ISSN: 2686-3472
Gedung Biro AKSI. Lt 2. Ruang Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Telp./Fax (0428) 21038
Email: peqguruang@gmail.com
Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/peqguruan/index
Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Indexed by:
Member of:

JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


