Gambaran Pengetehuan Sikap Dan Dukungan Keluarga Oleh Ibu Hamil Terhadap Pelayanan Kebidanan Di Wilayah Kerja Puskesmas
Abstract
Tujuan penelitia ini adalah untuk mengetahui Gambaran Pengetahuan Sikap dan Dukungan Keluarga Terhadap Pelayanan Kebidanan di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan Mehalaan Kabupaten Mamasa. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriftif dengan desain penelitian dimana waktu pengukuran variabel independen dan dependen hanya satukali disaat di lakukan penelitian dengan cara membagikan kusionar. Dari hasil penelitian diperoleh lebidari (59,2%) yang memiliki tingkat pengetahuan kurang terhadap pelayanan Kebidanan. Sedangkan Sikap diperoleh lebih dari (55,1%) yang memiliki sikap kurang terhadap pelayanan Kebidanan. Dan Dukungan keluarga diperole kurang dari ( 24,5%) yang memiliki dukungan Keluarga kurang terhadap pelayanan Kebidanan. Melihat dari hasil tersebut maka dapat di tarik kesimpulan bahwa pelayanan kebidanan di Kecamatan Mehalaan belum sesuai yang diharapkan ibu hamil yang di tentukan maka disarankan sebaiknya ibu hamil untuk lebih memanfaatkan pelayanan kebidanan untuk menghindari tejadinya gejala pada janin yang dikandung oleh ibu hamil.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anderson. 2011.Factor Predisposing Belief Health .jurnal. Retrieved from
http://umanitoba.ca/faculties/medicine/units/community_health_sciences/departmental_units/mchp/protocol/media/Andersen_and_Newman_Framework.
Astridya dan Pranata. 2013. Analisis Faktor Pemanfaatan Polindes Menurut
Konsep Model Perilaku Kesehatan “Anderson” (Analisis Lanjut Data
Riskesdas 2007). Buletin Penelitian Kesehatan.
Aviyanti, D. 2005. Analisis iMinat Ibu Hamil ANC Poliklinik Kebidanan
Terhadap Penggunaan Pelayanan Persalinan di RS Roemani Semarang Tahun 2004
BPS. 2012. Survey Dasar Kesehatan Indonesia. Jakarta: BPS dan BKKBN
__________. Survei Dasar Kesehatan Indonesia. Jakarta: BPS dan BKKBN.
Burhaeni. 2013 . Faktor Determinan Pemanfaatan Pelayanan Antenatal Di Wilayah Kerja Puskesmas. Tesis.
Depkes. 2007. Rencana Strategi Nasional Making Pregnancy Safer. Jakarta. Depkes RI. 2013. Kebijakan Kementerian Kesehatandalam Mencapai MDG’s. Dinkes Kab. Mamasa. 2013. Laporan Tahunan Kesehatan Ibu dan Anak
Junaina. 2013 gambaran pemanfaatan program jaminan persalinan (jampersal) pleh ibu bersalin di BPS rosma warni mesjid gumpueng kecamatan mutiara timur kabupaten pidie tahun 2013
Patmawati. (2007). Studi Tentang Pengetahuan dan Sikpa Bidan dalam Asuhan Antenatal Care Pada IBu Hamil di Kecamatan Wonomulyo Polewali Mandar. (Jurnal Kesehatan Masyarakat.
Riset Kesehatan Dasar (2011). Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Departemen Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta
DOI: http://dx.doi.org/10.35329/jkesmas.v3i2.249
Article Metrics
Abstract views : 1265 times | PDF - 2280 timesCopyright (c) 2019 J-KESMAS: Jurnal Kesehatan Masyarakat
Alamat Penyunting & Distribusi:
Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar Gedung B3. Lt 1. Jl. Budi Utomo No.2 Manding. Kec. Polewali, Kab. Polewali Mandar, Prov. Sulawesi Barat
Email: jkesmanfkm@gmail.com
Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/jikm/index
Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Indexed by:
Member of:
J-Kesmas is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.