PERAN PEMERINTAH DESA DALAM PENGELOLA AN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDES) DI DESA SULAI

Indrawati Indrawati, Mohammad Arfandi Adnan, Mahyuddin Ibrahim

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah: (1). Untuk mengetahui Peran Pemerintah dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa BUMDes di Desa Sulai; (2). Untuk mengetahui Faktor Pendukung dan Penghambat Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa BUMDes di Desa Sulai.

Medtodologi penelitian dalam skripsi ini adalah Kualitatif Deskriptif.

Adapun Peran Pemerintah Desa dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa BUMDes di Desa Sulai adalah: (1) Pembentukan BUMDes itu tujuannya untuk kesejahteraan dan kemandirian desa sulai; (2) Aparat Pemerintah menegaskan Bahwa Apapun keputusan yang disepakati dari Musyawarah Desa ini, itu sudah mejadi ketetapan termasuk Pembentukan BUMDes; (3) Pemerintah Desa Sulai kembali mengoperasikan BUMDes.

Faktor pendukung dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa BUMDes di Desa Sulai Kecamatan Ulumanda yaitu: (1) Dasar Hukum; (2) Anggaran/Dana Awal BUMDes; Faktor penghambat dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa BUMDes di Desa Sulai Kecamatan Ulumanda yaitu: (1) Faktor Kurangnya Inovasi; (2) Faktor ekonomi Pasar.


Keywords


Peran, Pemerintah Desa, Pengelolaan, BUMDes

Full Text:

PDF

References


Aziz, A. S. (2020). PERAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDESA) TERHADAP PENINGKATAN PENDAPATAN MASYARAKAT DESA KATUMBANGAN. J-Alif: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah dan Budaya Islam, 5(1), 1-15.

Adnan, M. A. (2019). Pengaruh Budgetary Slack terhadap Kinerja SKPD dengan Komitmen Organisasi dan Kapasitas Individu sebagai Variabel Moderasi. MITZAL (Demokrasi, Komunikasi dan Budaya): Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Komunikasi, 1(1).

Agunggunanto, E. Y., Arianti, F., Kushartono, E. W., & Darwanto, D. (2016). Pengembangan Desa Mandiri Melalui Pengelolaan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes). Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis, 13(1).

Astuti, S. A. (2017). Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Di Era Otonomi Desa Studi Pada Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Mandiri Bersatu Pekon Gisting Bawah Kecamatan Gisting Kabupaten Tanggamus.

Adnan, M. A. (2019). Strategi dinas perindustrian dan perdagangan dalam peningkatan daya saing ukm di kecamatan polewali kabupaten polewali mandar. MITZAL (Demokrasi, Komunikasi dan Budaya): Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Komunikasi, 2(2).

Baban, Bagong, Suyanto, (2005). Metode Penelitian Sosia: Berbagai Alternatif Pendekatan. Jakarta: Prenada Media.

Ramadana, C. B. (2013). Keberadaan Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) sebagai Penguatan Ekonomi Desa. Jurnal Administrasi Publik, 1(6), 1068-1076.

Sugiyono, (2008). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D, Alfabeta: Bandung

Wijaya, H. (2018). Peranan Kepala Desa Dalam Pengembangan Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Di Desa Punten, Batu (Studi Pada Desa Punten, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu) (Doctoral dissertation, Universitas Brawijaya).

Zubaedi, (2013). Pengembangan Masyarakat: Wacana dan Praktik, Kencana Prenadamedia Group: Jakarta

Undang-Undang, Skripsi, Tesis dan Jurnal

Heri wijaya. Tesis 2018. Peranan Kepala Desa Dalam Pengembangan Badan Usaaha Milik Desa (BUMDes). Fakultas Ilmu Adimistrasi Publik/ Negara. Universitas Brawijaya.

Peraturan Bupati Nomor 11 Tahun 2016 tentang, tata cara pendirian dan pengelolaan Badan Usaha Milik Desa BUMDes

Peraturan Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia, Nomor 4 tahun 2015, tentang Pendirian, Pengurusan dan Pengelolaan, dan Pembubaran Badan Usaha MIlik Desa

Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014, Tentang Desa




DOI: http://dx.doi.org/10.35329/jp.v2i2.1594

Article Metrics

Abstract views : 1263 times | PDF - 444 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Alamat Penyunting & Distribusi:

JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series

E-ISSN: 2686-3472

Gedung Biro AKSI. Lt 2. Ruang  Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Telp./Fax (0428) 21038

Email: peqguruang@gmail.com

Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/peqguruan/index

Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar


Indexed by:

    

   

Member of:

 

 

Creative Commons License
JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Flag Counter