Pengaruh Media Pupuk Kandang Kambing dan Dosis Phospat Terhadap Pertumbuhan Bibit Tanaman kakao (Theobroma cacao L) Di Desa Lebani Kecamatan Tapalang Barat Kabupaten Mamuju

Muhammad Idris K, Hasanuddin Kandatong, Masdar Fatman, Mardjani Aliyah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pupuk kandang kambing dan dosis phospat terhadap pertumbuhan bibit tanaman kakao(Theobroma cacao L).

Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok dalam bentuk faktorial. Penelitian ini terdiri atas 2 faktor yaitu: Faktor pertama adalah media tanaman, terdiri dari. Mo = tanah ( tanpa perlakuan) M1 = tanah + pupuk kandang kambing (1:1) Faktor kedua yaitu dengan pemberian dosis phospat yang berbeda terdiri atas : P1 = 0,25 Gram/ 1 Liter air P2 = 0,5 Gram/ 1 Liter air P3=0,75 Gram/ 1 Liter air.

Hasil penelitian menunjukan bahwa  Interaksi antara media pupuk kandang kambing dan dosis phospat tidak berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan bibit kakao. Pemberian media tanam pupuk kandang kambing tidak memberikan pengaruh nyata terhadap pertumbuhan bibit tanaman kakao. Pemberian dosis phospat 0,75 g/liter air berpengaruh nyata terhadap jumlah daun bibit kakao

Keywords


Pupuk Kandang Kambing, Phospat, Kakao

Full Text:

PDF

References


Bella Agusta Pratama Timor,2016. Respon Pertumbuhan Bibit Kakao pada Berbagai, Jenis Media Tanam. Jurnal produksi tanaman, volume 4, nomor 4 April 2016,hlm 276-282

Ersa Purwati , 2018. Pengaruh Media Tanam dan Pupuk Organik Cair Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Bawang Merah (Allium ascalonicum L.) (Skripsi) Fakultas Pertanian . Universitas Lampung . Bandar Lampung

Radheta Millaty,2017. Faktor Teknik Budidaya yang Mempengaruhi Produktivitas Tanaman Kakao (Theobroma cacao L.) Program Studi Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Jambi.

Wenjuan Q, Z Pan, H Ma. 2010. Extraction modeling and activities ofantioxidants from pomegranate marc. Journal of Food Engineering 99:16-23.

Yulianto Tri Candra Kusuma, 2013. Pemanfaatan Biji Kakao inferior Campuran Sebagai Sumber Anti Oksidan dan Anti Bakteri.[ Skripsi], Jember. Jurusan Teknologi Hasil Pertanian, Fakultas Teknolgi Pertanian.

Yusran Ilyas, J.A Rombang, Marthen T. Lasut, dan E.F.S Pangemanan. 2013. Pengaruh Media Tanam Pertumbuhan Bibit Jabon Merah (Anthocephalus macrophyllus (Roxb)Havil). Universitas Sam Ratulangi.Manado.

Habibullah, M., Idwar, I., & Murniati, M. Pengaruh Pupuk N, P, K Dan Pupuk Organik Cair (Poc) Terhadap Pertumbuhan, Hasil Dan Efisiensi Produksi Tanaman Padi Gogo (Oryza Sativa L.) Di Medium Tanah Ultisol (Doctoral dissertation, Riau University).

Daryono, D. Respon Pemberian Pupuk Rock Phosphate terhadap Pertumbuhan Biji Kecambah Kelapa Sawit (Elaeis Guineensis Jacq). Buletin Loupe, 15(02), 300805.

Limbong, O., Barus, O., & Sulistiono, S. D. (2019, October). Pupuk Bio-slurry dan Limbah Organik untuk Meningkatkan Produktivitas Tanaman Cabai. In Seminar Nasional Sains & Entrepreneurship (Vol. 1, No. 1).

Ningsih, S. S. PENGARUH PEMBERIAN DOSIS PUPUK KANDANG SAPI PADA PERTUMBUHAN BIBIT TANAMAN GAHARU (AQUILARIA CRASSNA).

Silaen, O. S. S. O. S., Silaen, O. S., Sitepu, F. E., & Siagian, B. (2013). Respons pertumbuhan bibit kakao terhadap vermikompos dan pupuk P. Jurnal Agroekoteknologi Universitas Sumatera Utara, 1(4), 95988.




DOI: http://dx.doi.org/10.35329/jp.v3i1.2604

Article Metrics

Abstract views : 292 times | PDF - 87 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Alamat Penyunting & Distribusi:

JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series

E-ISSN: 2686-3472

Gedung Biro AKSI. Lt 2. Ruang  Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar
Telp./Fax (0428) 21038

Email: peqguruang@gmail.com

Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/peqguruan/index

Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar


Indexed by:

    

   

Member of:

 

 

Creative Commons License
JOURNAL PEQGURUANG: Conference Series is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Flag Counter