PENGARUH DOSIS DAN INTERVAL WAKTU PEMBERIAN UNSUR MAKRO KALSIUM (Ca) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN TOMAT (Solanum lycopersicum L)

Harli A Karim, Amir M, Iinnaninengseh Iinnaninengseh, Sarina Anwar, Syuriani Syutriani

Abstract


Abstrak

            Tanaman Tomat merupakan sayuran penting berfungsi untuk menjaga tubuh dari serangan penyakit, upaya peningkatan produksi tanaman tomat dapat dilakukan dengan penambahan unsur makro yang berperan terhadap perkembangan tanaman. Penelitian ini di laksanakan di Desa Indo Makkombong Kecamatan Matakali Kabupaten Polewali Mandar. Yang dilaksanakan pada bulan Maret 2019 sampai dengan bulan Mei 2019. Pengaruh Dosis dan Interval Waktu Pemberian Unsur Makro Kalsium (Ca) terhadap Pertumbuhan dan  Produksi Tanaman Tomat (Solanum lycopersicum L). Penelitian ini  dilaksanakan dengan menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) dalam bentuk faktorial yang terdiri atas 2 faktor : Faktor pertama dosis pupuk (D) terdiri dari tiga taraf yaitu : takaran pupuk kalsium 50, 100 dan 150 gram/liter air. Faktor kedua interval waktu pemberian pupuk makro kalsium dengan interval waktu 1 kali dalam satu minggu, 1 kali dalam dua minggu dan 1 kali dalam tiga minggu. Dari hasil penelitian dan analisis statistik yang dilakukan dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : Interaksi antara dosis dan interval waktu pemberian pupuk kalsium tidak berpengaruh baik terhadap semua parameter pengamatan, Pemberian dosis pupuk kalsium tidak terdapat pengaruh baik terhadap semua parameter pengamatan (D), Interval waktu pemberian pupuk kalsium tidak terdapat pengaruh baik terhadap semua parameter pengamatan (C).


Keywords


Dosis, Interval Waktu, Unsur Makro Kalsium, Produksi Tomat

Full Text:

PDF

References


Ahsol Hasyim dkk, 2010Teknik Produksi Tomat ramah Lingkungan. Balai Penelitian Tanaman Sayuran Jl. Tangkuban Perahu No 517. Lembang, Bandung 40391.

Arnanto, D., N.Basuki dan Respatijarti.2013. Uji toleransi salinitas terhadapsepuluh genotip F1 tomat (Solanumlycopersicum L.). Jurnal ProduksiTanaman 1(5):415-421.

Aulia Yekti Hapsari, 2013. Kualitas Dan Kuantitas Kandungan Pupuk OrganikLimbah Serasah Dengan Inokulum Kotoran SapiSecara Semianaerob. Naskah Publikasi. Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta.

Ayyub, M. C., M. A. Pervez., M. R. Shaheen, M. I. Ashraf, M. W. Haider, S. Hussain, and N. Mahmood. 2012. Assessment of Various Growth and Yield Attributes of Tomato in Response to Pre-Harvest Apllications of Calcium Chloride. Pakistan Journal of Life and Social Science. 10(2) : 102-105.

Chasanatur Rahmah, Moch Nawawi dan Koesrihati, 2017. Pengaruh Aplikasi Pupuk Kalsium (CaCO3) dan Giberelin terhadap Pertumbuhan, Hasil dan Kualitas Buah pada Tanaman Tomat (Lycopersicon esculentum Mill). Universitas Brawijaya. Malang.

Karim, H. A., Fitritanti, F., & Yakub, Y. (2020). Peningkatan Produktifitas Tanaman Sawi Melalui Penambahan Pupuk Kandang Ayam dan NPK 16: 16: 16. JAMI: Jurnal Ahli Muda Indonesia, 1(1), 65-72.

Huda N. 2008. Variabilitas Genetik Daya Hasil 10 Galur Mentimun (Cucumissativus L.) Berdasarkan Morfologi Buah. Skripsi FakultasPertanian Universitas Brawijaya. Malang. Tidak dipublikasikan.

Hong-Bo, S., Song Wei-Yi and Chu Li-Ye, 2008. Advances of Calcium Signals Involved in Plant Anti-Drought. C. R. Biologies 331: 587–596.

Koesriharti., H. Ninuk and Syamira. 2012.Effect of water management on yieldof tomato plant (Lycopersicon esculentumMill). Journal of Agricultureand Food Technology. 2(1):16-20.

Nadya Aprinda Putri, 2018. Pengaruh Lama Fermentasi Pupuk Organik Cair Kombinasi Batang Pisang, Kulit Pisang, dan Buah Pare terhadap uji Kandungan Unsur Hara Fosfor (P) dan Kalsium (Ca) Total dengan Penambahan Bioaktivatir EM4. Universiyas Sanata Dharma. Yogyakarta.

Novakova dan Mikanova, O, 2002. Evaluation of the Psolubilitizing Activity of Soil Microorganism and Its Sensitivity to Soluble Phosphate. J. Rostlinna Vyroba 48:397-400.

Nurfarm, 2008. PT. Nufarm Indonesia Plaza Aminta, Suite 802, 8th Floor Jl. Let. Jend. TB Simatupang Kav. 10 Jakarta Selatan, Indonesia.

Pongoh, J. 2011. Penampilan beberapa varietastomat pada dua kondisi lingkungan.Jurnal Eugenia 17(2):142-149.

Rahman, M.H., M.A. Khan and Islam. 2013.Effect of ABT-6 hormone on growthand yield of BINA tomato-5. Journalof Natural Products 6:103-108.

Rohman Zainal Muttaqin Indra, Oktavianus Lumban Tobing dan Nur Rochman, 2014. Pengaruh Penggunaan Pupuk Hayati dan Kapur terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Buncis. Universitas Djuanda Bogor. Bogor

Rizqiani, N.F., E. Ambarwati, N.W., Yuwono.2007. Pengaruh Dosis dan FrekuensiPemberian Pupuk Organik Cairterhadap Pertumbuhan dan Hasil Buncis(Phaseolus vulgaris L.) Dataran Rendah.Jurnal Ilmu Tanah dan Lingkungan, 7(1): 43-53.

Santi K. Pardosi, Rustikawati, Dotti Suryati, 2014. Keragaan Pertumbuhan dan Hasil Enam Belas Genotipe Tomat (Solanum lycopersicum L) di Dataran Rendah. (Program Studi Agroekoteknologi, Jurusan Budidaya Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Bengkulu).

Soedomo, P.Rd. 2012. Uji Daya Hasil Lanjutan Tomat Hibrida di Dataran Tinggi Jawa Timur. Jurnal Hortikultura. Volume 22 Nomor 1: 8-13.Tim Bina Karya Tani, 2009.Tinjauan Pustaka Tomat. Pdf Tim Bina Karya.

Sufianto, 2016. Analisis Mikroba pada Cairan sebagai Pupuk Cair Limbah Organik dan Aplikasinya terhadap Tanaman Pakcoy (Brassica chinensis L). Universitas Muhammadiyah Malang. Malang

Tuteja, N., S. Mahajan. 2007. Further characterization ofcalcineurin B-like protein and its interacting partnerCBL-interacting protein kinase from Pisum sativum.Plant Signal Behav. 2:358-361




DOI: http://dx.doi.org/10.35329/agrovital.v7i1.2902

Article Metrics

Abstract views : 1916 times | PDF - 270 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 AGROVITAL : Jurnal Ilmu Pertanian



Alamat Penyunting & Distribusi:

Fakultas Ilmu Pertanian Univ. Al Asyariah Mandar Sulbar
Jl. Budi Utomo No. 2 Manding Polewali Mandar
Telp/Fax: (0428) 21038

Email: agrovitalfip@gmail.com

Website: https://journal.lppm-unasman.ac.id/index.php/agrovital/index

Penerbit:
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar

Indexed by:

       

   

Member of:

 

 

Creative Commons License
Agrovital is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.